Social Icons


Minggu, 27 Januari 2013

Manfaat Daun Dadap Ayam dan Cara penggunaannya


Dadap ayam dapat digunakan untuk pengobatan beberapa penyakit. Bagia tanaman yang digunakan dalam antara lain ialah :
Daun
Digunakan untuk mengobati Batuk, Demam, Disentri, Haid tidak teratur, Pelancar AS, Sulit tidur, Radang (obat luar), Sakit kulit (obat luar). 

Kulit kayu: -
Digunakan untuk mengobati : Asma, Demam, Sakit hati (lever), Rematik (obat luar), Patah tulang (obat luar). 

Cara Penguunaan
mengatasi  Haid Tidak Teratur
Beberapa helai daun dan beberapa buah bunga Dadap Ayam, dibuat sayur. Dimakan sebagai sayur.

Memperlancar ASI 
Daun Dadap Ayam dan santan secukupnya, dibuat sayur yang cocok. Dimakan sebagai sayur.

Sulit Tidur 
Beberapa helai daun Dadap Ayam dan herba Kangkung dibuat sayur. Dimakan sebagai sayur.




0 komentar:

Posting Komentar