Social Icons


Senin, 14 Januari 2013

Resep Tradisional Untuk Mengatasi Masalh Air Susu ibu (Asi)

Resep1
Memperlancar ASI
Bahan                      : batang bayam duri lengkap dengan daun, bunga dan akarnya.
Cara membuat         : ditumbuk halus.
Cara menggunakan  : dioleskan/dibobolkan seputar payudara

Resep2
Memelancar ASI 
Masak buah blustru dan daun katuk menjadi sayur bening dan dapat dikonsumsi bersama nasi.

Resep3
Memelancar ASI
Daun turi (Sesbania Grandiflora)yang masih muda dikukus, dimakan sebagai lalab matang.
Bunga dari turi putih dimasak, makan. 


Resep4
Memperbanyak produksi ASI 
Bahan: 1 1/2 rimpang Temu Lawak  (curcuma xanthorrhiza), dan tepung saga secukupnya. 
Cara membuat: temulawak diparut, kemudian kedua bahan tersebut dicampur dan ditambah air panas secukupnya sehingga menjadi bubur. Cara menggunakan : dimakan biasa.

Resep5

Pemacu keluarnya air susu ibu (ASI) 
Temu kunci sebanyak 20 gram dipotong kecil-kecil, direbus dengan 1 gelas air selama 15 menit; kemudian ditambah 1/4 sendok teh garam dapur, setelah dingin disaring dan diminum sekaligus.



0 komentar:

Posting Komentar