Social Icons


Selasa, 22 Januari 2013

Cendana (Santalum album L)

Sinonim : Santalum verum L. Santalum myrti folium Roxb. Sirium myrtifolium L
Familia : Santalaceae.


Gambar 1
Cendana
(Santalum album L)
Cendana (Santalum album L) Tumbuhan berupa pohon, tinggi antara 12 dan 15 meter. Kulit berkayu kasar, berwarna kelabu. Daun mudah gugur. Tumbuh di tanah yang panas dan kering, di tanah yang banyak kapurnya. Bagian yang Digunakan Kayu.
Gambar 2
Bunga Cendana

Nama Lokal :
Candana (Minangkabau)
Tindana, Sindana (Dayak)
Candana (Sunda)
Candana, Candani (Jawa)
Candhana, Candhana lakek (Madura)
Candana (BeIitung)
Ai nitu, Dana (Sumbawa)
Kayu ata (FIores)
Sundana (Sangir)
Sondana (Sulawesi Utara);
Gambar 3
Pohon Cendana
Ayu luhi (Gorontalo)
Candana (Makasar)
Ai nituk (Roti)
Hau meni, Ai kamelin (Timor)
Kamenir (Wetar)
Maoni (Kisar)
Nama Simplisia :  Santali Lignum; Kayu Cendana. Santali Oleum; Minyak Cendana.

Penyakit Yang Dapat Diobati :
KHASIAT Antipiretik, analgesik, karminatif, stomakik, dan diuretik.

Pemanfaatan :
KEGUNAAN
-Kayu:
-Antiseptik saluran kemih. -Disentri. -Mencret. -Radang usus. Daun: -Asma. Kulit kayu/Kulit

akar:
-Haid tidak teratur.

Komposisi : Kayu:Minyak atsiri, hars, dan zat samak. Minyak:Santalol (seskuiterpenalkohol), santalen (seskuiterpena), santen, santenon, santalal, santalon, dan isovalerilaldehida




Tag : Cendana, Santalum album L, manfaat kayu cendana, khasiat kayu cendana, jamu kayu cendana, ramuan tradisional kayu cendana, herbal kayu cendana, pengobatan dengan kayu cendana, kandungan kimia kayu cendana

0 komentar:

Posting Komentar